Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2017

DIMANAKAH PERAN STRATEGIS GENERASI MILLENNIAL DALAM PARTISIPASI MEMBANGUN SEKTOR KESEHATAN MASYARAKAT INDONESIA ?

Gambar
Agenda prioritas pembangunan pemerintah seperti yang tertuang dalam nawacita presiden indonesia salah satunya adalah mewujudkan Indonesia sehat. Strategi pemerintah dalam mewujudkan Indonesia sehat terangkum dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2015-2019. Arah Kebijakan pembangunan kesehatan antara lain memfokuskan peningkatan status gizi masyarakat Indonesia.  Dilain pihak, Indonesia   tidak terlepas dari kecenderungan populasi pemuda/pemudi atau yang bisa dibilang genrasi “Millenials”. Seperti negara lain di Asia, Indonesia sedang mengalami trend peningkatan jumlah kelompok muda berumur 16-30 tahun. Jumlah populasi lebih dari 230 juta penduduk di tahun 2011, komposisi anak   muda di Indonesia menyita sekitar 37% (62.343.755 juta) dari total populasi. Jumlah   besar tersebut bisa punya dua arti bagi sebuah negara yaitu menjadi tantangan sekaligus   peluang bagi pembangunan. Untuk merespon situasi ini, pemerintah Indonesia   perlu memiliki strategi khus